Namun tentunya jika Hard Disk dikoneksikan dengan sinyal Wi-fi harus dikoneksikan dengan router dulu, tapi disini Hard Disk Eksternal Seagate 1TB ini tidak perlu lagi dihubungkan dengan router wi-fi. Karena Hard Disk Eksternal Seagate Wireless dapat membuat Hotspot sendiri seperti pada Smartphone biasanya.
Bagi anda sebagai kolektor Film, Games, dan lain-lainnya tentunya Hard Disk Seagate 1TB ini cocok untuk anda, kenapa dibilang cocok dimana tampilan dari Hard Disk Seagate Wireless ini tidak begitu besar tampilannya dan sangat ideal bagi anda yang suka menyimpan file-file penting anda.
Tentunya juga anda berfikir mengenai harganya, pasti harganya sangat mahal dibandingkan dengan Hard Disk 1TB yang tidak memiliki fitur seperti ini. Eits ternyata harganya tidak begitu jauh dengan Hard Disk seperti biasa loh, Hard Disk Seagate Wireless ini harganya sekitar Rp. 1,9 Juta yang did dengar akan tersedia pada bukan April 2013 ini. Ya bagi anda yang ingin mencoba teknologinya silahkan anda tunggu untuk di Indonesia tersedia.
Terimakasih sudah membaca artikel hari ini dari Blog Cafeiin, tentang Hard Disk Eksternal Seagate Wireless 1TB Streaming Tanpa Kabel.
0 komentar:
Post a Comment